Jumat, 19 Agustus 2011


hai ketemu lagi dengan tulisan yang mungkin simple, dan di harapkan tulisan ini memberikan sedikit manfaat bagi kalian semua. kali ini ada sesuatu yang ingin di bahas, mungkin sudah tidak asing lagi bagi kalian semua, tapi semoga dapat memberikan nilai yang lebih dengan pembahasan ini, semoga juga tidak sia-sia ya, hehe
langsung aja kita mulai pembahasan kita,mungkin topik ini bosan kalian semua baca, tapi gue yakin kalian dapat membacanya tanpa kesuntukan,
silahkan menikmati: . . .

    Kalian akan merasakan sebuah kehidupan, jika kalian semua merasakannya dengan keindahan yang tulus darihati yang amat dalam, dan jika kau mendalaminya dengan seksama kalian aka menemukan sebuah titik dimana, kalian harus merasa bangga dengan apa yang sudah di takdirkan oleh yang maha kuasa, kita terkadang merasa bangga dengan apa yang ada atau terjadi, tapi juga, kadang kalian pernah  merasa / mengeluh bahwa tuhan tidak adil dengan hidup seperti yang kita jalani ini, padahal itu semua kita harus jalani dengan keikhlasan dan memang dunia ini hanya sementara, mungkin memang di balik kesulitan, kesusahan atau bahkan keuntungan, dan kebahagiaan ada beberapa nilai yang di pendam di dalamnya, agar kita belajar dari itu semua dan merenunginya dengan hati yang tenang. terkadang kita pun merasa semuanya itu akan bertahan lama. padahal kita sudah di takdirkan untuk menjalankan hidup di dunia ini. semuanya tidak ada yang berjalan dengan lancar, pasti ada saja hambatan di dalam semua yang kita jalani. kita semestinya berkaca terhadap para anak jalanan, pengemis, bahkan pembantu yang ada di rumah kita sekalipun, kenapa mereka seperti itu? kenapa kita tidak pernah puas? ..
atau bahkan mereka tidak bisa dijadikan pelajaran oleh kita? sekarang ini memang dunia udah berubah, semua tersedia dengan hal yang instan.


coba kalian semua tonton film di atas. kenapa mereka semua bisa seperti itu? semua karna kerja keras dan percaya. jika kita mau semua akan terjadi dengan hal yang memang akan menjadi kebanggaan untuk kita. semoga kita bisa belajar dari setiap hal dalam hidup ini.



























coba kalian lihat kedua gambar di atas, jika kita anggap mereka ayah dan ibu kita, mereka sudah tua, tidak ada daya upaya , yang mereka fikirkan hanyalah bagai mana caranya bertahan hidup untuk hari demi hari untuk melihat anaknya sukses, mereka berdoa setiap hari hanya demi anak-anaknya, untuk melihat anaknya sukses dan menjadi orang, bukan menjadi seperti ayah dan ibunya yang sudah uzur untuk melakukan hal-hal yang mereka kerjakan untuk merubah hidup mereka. mereka tidak minta belas kasihan dari anak-anaknya, mereka hanya ingin melihat anaknya berhasil. dan ketika waktunya tiba mereka bisa pulang dengan tenang ke pelukan ilahi. mereka sudah tidak sekuat saat muda dulu menggenodong kalian, mencari nafkah untuk anak-anaknya, membelikan segala macam yang kita inginkan. sekarang mereka hanya bisa hidup bergantung dengan uang pensiun malah ada yang hidup dengan meminta-minta, sekarang kita hidup dengan kehidupan yang mewah,konsumtif, malah tergolong orang yang masabodo dengan semua keberkahan dunia ini. silahkan kalian tertawa sekeras-kerasnya dengan hidup ini, dengan kelabihan kalian. nanti kalian akan merasakan, hidup kalian menjadi tua, tak berdaya.

semoga kita dapat belajar dari hal ini semua ..
semoga juga ini menjadi kesempatan kita untuk merubah diri kita ke arah yang lebih baik.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar